Tutorial Mengganti Header Blog dengan Gambar

Hallo sobat kali ini Bang Janu berbagi cara mengganti header blog dengan gambar atau logo blog sobat. Pada dasarnya caranya hampir sama dengan Cara Mengganti Favicon Pada Blog.
mengganti header blog dengan gambar
1. Pertama, silahkan sobat buat dahulu gambar untuk header blog sobat, biasanya gambar dengan tulisan judul blog sobat. Dalam membuat ini Bang Janu sarankan memakai Photoshop, jika sobat menggunaan software lain silahkan saja.
2. Kedua, klik Tata Letak pada dasbor blogger dan pilih Header.


3. Ketiga, browse gambar yang telah sobat buat tadi.


4. Keempat, akan muncul tampilan seperti dibawah ini (contoh blog Bang Janu). Kemudian pilih selain judul dan keterangan.


5. Kelima, Klik simpan dan selesai...

Terima kasih sudah menyimak, semoga membantu untuk kita semua. Salam..
Previous
Next Post »

Berkomentarlah yang baik jangan melakukan spam EmoticonEmoticon